Posted by : Unknown Thursday, 7 May 2015

Cara Percepat Kinerja Smartphone Kamu yang Mulai Melambat

POSTED BY : ARIES KAMIS, 07 MEI 2015
Smartphone kamu semakin lama semakin melambat? Sepertinya hal tersebut bukan lagi menjadi hal yang baru, karena semakin lama seseorang memiliki smartphone maka semakin banyak file, aplikasi dan games yang ada di smartphone miliknya. Smartphone yang melambat biasanya disebabkan karena kapasitas RAM yang sudah hampir penuh dan tidak sanggup lagi menanggung aktifitas yang kamu lakukan di smartphone kamu.
Kali ini ada aplikasi yang menarik dan berfungsi untuk meringankan beban RAM kamu dari aktifitas aplikasi yang sedang berjalan. Aplikasi ini bernama Memory Booster dan berfungsi untuk meningkatkan performa smartphone kamu.

Fitur Unggulan Memory Booster

1. Memory Status

Kamu bisa melihat status aktifitas RAM smartphone kamu. Dengan begitu kamu bisa mengetahui status RAM kamu dan mengantisipasi apabila RAM kamu sedang dalam beban yang cukup tinggi.

2. Task Killer

Fitur ini akan menyediakan akses ke kamu untuk menghentikan aktifitas dari aplikasi baik yang sedang berjalan di depan maupun di belakang layar.

3. Quick Boost

Fitur ini akan meningkatkan performa smartphone kamu hanya dengan menekan satu tombol saja. Mudah dan cepat bukan?
Jadi, jika smartphone kamu mulai melambat, kembalikan ke performa optimalnya dengan Memory Booster. Kamu bisa download aplikasi ini GRATIS di JalanTikus:

{ 2 comments... read them below or Comment }

  1. Misi gan, apa ada cara lain tanpa menggunakan aplikasi ?

    ReplyDelete
  2. Ada Cara Tanpa Menggunakan Aplikasi

    1.Uninstall aplikasi yang sudah tidak terpakai
    2.Batasi Penggunaan Widget

    Semoga Bermanfaat =D

    ReplyDelete

Welcome to My Blog
// mulai........... var waktu=new Date() var tahun=waktu.getFullYear() var hari=waktu.getDay() var bulan=waktu.getMonth() var tanggal=waktu.getDate() if (tanggal < 7) {tanggal="0"+tanggal} var hariarray=new Array("Minggu","Senin","Selasa","Rabu","Kamis","Jum'at","Sabtu") var bulanarray=new Array("Januari","Pebruari","Maret","April","Mei","Juni","Juli","Agustus","September","Oktober","Nopember","Desember") document.write(hariarray[hari]+", "+tanggal+" "+bulanarray[bulan]+" "+tahun)

Popular Post

Powered by Blogger.

Blog Archive

Blog Archive

Blog Archive

Blogger templates

Blogger news

Blogger Widgets

Blogger templates

- Copyright © *[B.A.S]* Blogger -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -